00:00
Senin
00 Mei
jQuery(function($){
$("#ticker").tweet({
username: "buffhans",
page: 1,
avatar_size: 32,
count: 5,
loading_text: "lagi ngebaca twit..."
}).bind("loaded", function() {
var ul = $(this).find(".tweet_list");
var ticker = function() {
setTimeout(function() {
var top = ul.position().top;
var h = ul.height();
var incr = (h / ul.children().length);
var newTop = top - incr;
if (h + newTop <= 0) newTop = 0;
ul.animate( {top: newTop}, 500 );
ticker();
}, 5000);
};
ticker();
});
});
˟

Dunia itu keras!, maka GEBUKLAH!!

banyak teman yang bercerita indahnya hidup mereka bersama orang tua
bahagianya mereka yang tinggal lama bersama orang tua
iri rasanya mereka punya pengalaman yang diajarkan orang tua, entah itu memasak dll.

aku kira, sedikit yang bisa diajarkan orang tua padaku.
ternyata SALAH!!
mereka mengajariku banyak hal!

sewaktu kecil, mereka mengajariku arti kesusahan
tawa di dalam tangis
senang di dalam duka
manis di dalam pahit
hangat di tengah dingin
cahaya di dalam gelap

orang tuaku tidak mengajari secara langsung apa yang baik dan apa yang buruk
tidak langsung memberi susu
tidak langsung memberi makan
tidak langsung memberi uang
yang mereka beri adalah modal

selagi kecil, MEREKA MEMBUANGKU!!
ketika aku kelas satu SD, aku sudah di buang ke kota
tinggal bersama Bude dan Pakde yang saya sendiri gak kenal sama sekali
dibekali uang lima ratus yang gambarnya monyet, dan seratusan merah

belum masuk masa remajaku, MEREKA MENENDANGKU!!
lulus SD mereka menedangku sekolah SMP-SMA di jawa.
itu juga karena dapat full scholarship. tanpa biaya mereka kembali membuangku ke ranah ratau yang aku belum pernah tau sebelumnya. BOGOR
disanalah semua bermula, hanya berbekal 40rb. saya survive hingga 5 tahun! ^^
bahkan pundi-pundiku bertambah ^^
aku mulai mengenal dunia!

baru umur ini menginjak angka 17, sebelum ditendang, aku menendang DIRI SENDIRI
belum sempat aku bertemu setelah sekian lama, aku rela pergi lebih jauh lagi
semakin jauh aku pergi, semakin aku mengerti skenario dunia ini
semakin aku mengerti pula apa yang diajarkan orang tua
orang tua ingin aku tau kerasnya dunia, belajar menghadapi dunia melalui dunia.
ITULAH YANG MEREKA LAKUKAN

belajarlah langsung pada dunia!!
Dunia itu Keras!, maka GEBUKLAH!!